Bandara Babullah Mulai Beroperasi Kembali Posted: 10 Dec 2011 09:15 PM PST 11/12/2011 12:13 (Gunung Gamalama) Setelah sempat ditutup beberapa hari akibat letusan Gunung Gamalama, Bandara Sultan Babullah di Ternate, Maluku Utara, sudah kembali dibuka. Namun jadwal keberangkatan sejumlah maskapai penerbangan belum normal. |
Penyebab Ambruknya Jembatan Marunda Belum Diketahui Posted: 10 Dec 2011 09:10 PM PST 11/12/2011 12:08 (Jembatan Ambruk) Diduga kuat penyebab ambruknya lima tiang pancang jembatan adalah kesalahan konstruksi dalam pembangunan. |
Inilah 10 Gaya Rambut Terkeren 2011 Posted: 10 Dec 2011 09:00 PM PST 11/12/2011 11:55 (Gaya Hidup) Dunia mode dan gaya rambut pun datang dan pergi silih berganti. Majalan fashion ternama mengulas beberapa gaya rambut yang menjadi insipartif bagi dunia mode. |
Hari Ini PAN Mulai Gelar Rakernas Posted: 10 Dec 2011 08:52 PM PST 11/12/2011 11:46 (PAN) Setelah dibuka secara resmi oleh Presiden Susilo Bambang Yudhoyono dan Ketua Umum Partai Amanat Nasional (PAN) Hatta Rajasa, PAN memulai Rapat Kerja Nasional (Rakernas) di Hall D, Pekan Raya Jakarta, Ahad (11/12). |
Siang Nanti Sondang Dimakamkan di TPU Pondok Kopi Posted: 10 Dec 2011 08:46 PM PST 11/12/2011 11:41 (Unjuk Rasa) Rencananya usai diberi penghormatan dan upacara pelepasan, jasad Sondang akan langsung dimakamkan di TPU Pondok Kopi, Jakarta Timur, Ahad (11/12) siang. |
Lindsay Lohan Belajar Bertanggungjawab Posted: 10 Dec 2011 08:16 PM PST 11/12/2011 11:10 (Selebritas) Lindsay Lohan menyatakan bahwa ia telah belajar untuk bertanggungjawab atas semua kesalahannya. Lindsay pernah ditangkap karena mengemudi dalam keadaan mabuk, memiliki obat terlarang dan melakukan pencurian. |
Hampir Seratus Ribu Siswa di Bali dari Keluarga Miskin Posted: 10 Dec 2011 08:11 PM PST 11/12/2011 11:07 (Kemiskinan) Di tengah keharuman nama Pulau Dewata Bali, ternyata 92.926 siswa setingkat SD dan SMP berasal dari keluarga-keluarga miskin. Jika semuanya dikumpulkan hampir memenuhi Stadion Gelora Bung Karno. |
Keluarga Belum Jenguk Nunun Posted: 10 Dec 2011 08:06 PM PST 11/12/2011 11:02 (Kasus Cek Pelawat) Setidaknya hal itu terjadi sepanjang Ahad pagi, belum ada keluarga menjenguk tersangka kasus dugaan suap cek pelawat dalam pemilihan DGSBI 2004 Nunun Nurbaeti. |
Warga Saksikan Gerhana Bulan Posted: 10 Dec 2011 08:01 PM PST 11/12/2011 10:59 (Gerhana) Di Garut, Jawa Barat, gema takbir terdengar bersahut-sahutan dari sejumlah masjid dan musala menjelang terjadinya gerhana bulan itu. Di Yogyakarta, warga menggelar acara nonton bareng di halaman Masjid Agung Kauman. |
Akhirnya, Sari Muncul di Jakarta Posted: 10 Dec 2011 07:55 PM PST 11/12/2011 10:50 (Perwalian) Setelah lama dicari, akhirnya Sari Soraya Ruka menampakkan diri bersama kuasa hukumnya di Jakarta. Sebelumnya, Sari dilaporkan anak-anaknya ke polisi dengan tuduhan menelantarkan mereka. |
Pierce Brosnan Kembali Muncul di Layar TV Posted: 10 Dec 2011 07:55 PM PST 11/12/2011 10:54 (Selebritas) Aktor Pierce Brosnan kembali ke layar televisi dengan membintangi miniseri "Bag of Bones" yang diangkat dari novel Stephen King. |
Jembatan Marunda Runtuh Posted: 10 Dec 2011 07:50 PM PST 11/12/2011 10:48 (Jembatan Ambruk) Jembatan yang menghubungkan kawasan Marunda, Cilincing, Jakut, runtuh. Jembatan yang masih dalam proses pembangunan itu lima lajur penahannya ambruk. |
Gara-gara Mercon, Pura Agung Terbakar Posted: 10 Dec 2011 07:40 PM PST 11/12/2011 10:37 (Kebakaran) Gara-gara mercon, sebuah pura agung di Desa Pekraman Renon, Kota Denpasar, Bali, terbakar. Diduga, percikan mercon menyulut api atap pura yang terbuat dari ijuk. |
Tips Mencukur Bulu Kaki Posted: 10 Dec 2011 07:35 PM PST 11/12/2011 10:30 (Kesehatan) Jika mencukur bulu kaki akan membuat bulu yang tumbuh jadi lebih lebat dan banyak. Namun berdasarkan sebuah penelitian menyebutkan bahwa mencukur bulu yang tumbuh di lapisan kulit tidak akan membuat tumbuh lebih lebat. |
Waktu Kerja Fleksibel Bikin Pegawai Nyaman Posted: 10 Dec 2011 07:27 PM PST 11/12/2011 10:20 (Gaya Hidup) Mitologi Yunani menyebutkan kesengsaraan dalam hidup adalah melakukan hal yang sama setiap harinya. Berdasarkan sebuah penelitian di Universitas Minnesota, AS, waktu kerja fleksibel membuat karyawan jadi lebih nyaman. |
Politik Uang Picu Penyelenggara Negara Korupsi Posted: 10 Dec 2011 07:27 PM PST 11/12/2011 10:20 (Korupsi) Permainan politik uang pada setiap pemilihan kepala daerah atau pemilihan pejabat publik menjadi pemicu utama para penyelenggara negara melakukan tindak pidana korupsi. |
NTC Siap Ampuni Loyalis Khadafi Posted: 10 Dec 2011 07:21 PM PST 11/12/2011 10:14 (Libia) Dewan Transisi Nasional Libia menyatakan akan mengampuni para loyalis Muammar Khadafi. |
SBY Diminta Temui Keluarga Sondang Posted: 10 Dec 2011 07:21 PM PST 11/12/2011 10:19 (Unjuk Rasa) Ketua Umum PAN Muda Untuk Indonesia (Pandu Indonesia) M.Rodli Kaelani menilai tindakan itu sebagai bentuk perhatian pemerintah terhadap aksi Sondang Hutagalung. |
Pasukan Paskhas Berhasil Bebaskan Sandera Posted: 10 Dec 2011 07:16 PM PST 11/12/2011 10:12 (Simulasi) Sejumlah sandera di atas kereta api berhasil dibebaskan Detasemen Bravo Anti Teror Wing III Korps Paskhas TNI-AU. Pasukan juga sukses melumpuhkan pelaku teror. |
Stop Euforia Penangkapan Nunun Posted: 10 Dec 2011 07:10 PM PST 11/12/2011 10:07 (Kasus Cek Pelawat) Euforia keberhasilan atau sukses menangkap Nunun Nurbaeti itu jangan mengendurkan upaya menuntaskan kasus suap atau gratifikasi pemilihan Deputi Gubernur Senior Bank Indonesia. |
Konser Musik Ricuh, Sejumlah Penonton Terluka Posted: 10 Dec 2011 07:05 PM PST 11/12/2011 10:02 (Konser) Kericuhan terjadi saat digelar konser musik band Hello di Cilacap, Jateng. Sejumlah penonton terluka akibat baku pukul dengan pengunjung lainnya. |
Gempa Guncang Pulau Ryukyu Posted: 10 Dec 2011 07:02 PM PST 11/12/2011 09:57 (Jepang) Gempa berkekuatan 5,8 skala Richter mengguncang wilayah Pulau Ryukyu, Jepang. |
Brandon Roy Pensiun Posted: 10 Dec 2011 06:56 PM PST 11/12/2011 09:52 (NBA) Brandon Roy pensiun dini akibat cidera lutut serius yang dideritanya. Ia memutuskan untuk pensiun, usai berkonsultasi dengan tim dokter pada Kamis. |
Agus Condro Apresiasi Penangkapan Nunun Posted: 10 Dec 2011 06:56 PM PST 11/12/2011 09:53 (Kasus Cek Pelawat) Terkait tertangkapnya Nunun Nurbaeti, tersangka kasus suap cek pelawat, Agus Condro minta KPK lebih teliti dalam melakukan pemeriksaan. Diharapkan Nunun bisa menjadi pintu pengungkapan aktor intelektual dalam kasus tersebut. |
Apple Buka Gerai Baru di New York Posted: 10 Dec 2011 06:51 PM PST 11/12/2011 09:47 (Tekno) Apple meluncurkan gerai terbarunya di terminal bersejarah Kota New York, Amerika Serikat. Pembukaan itu tak urung mengundang perhatian ribuan pembeli. |
Tidak ada komentar:
Posting Komentar