Kamis, 24 Februari 2011

Liputan6 : RSS2 Feed

Liputan6 : RSS2 Feed


Rumor Tewasnya Khadafi Naikkan Harga Minyak

Posted: 24 Feb 2011 09:11 PM PST

Libya - 2011-02-25 11:47:18
Rumor Tewasnya Khadafi Naikkan Harga Minyak
Desas-desus kabar tewasnya Khadafi akibat tertembak telah membuat harga minyak dunia mencetak harga tertinggi hingga 120 dolar AS per barel pada Kamis (24/2) sore. Kondisi Libya hingga kini masih bergejolak.

Amerika dan Inggris Sepakat Tindak Rezim Khadafi

Posted: 24 Feb 2011 09:11 PM PST

Libya - 2011-02-25 11:41:00
Amerika dan Inggris Sepakat Tindak Rezim Khadafi
Pemimpin Amerika Serikat Barack Obama PM Inggris David Cameron Kamis berjanji akan melakukan "koordinasi mengenai kemungkinan tindakan-tindakan multilateral terhadap Libya

Aksi Simpatik Johan Djourou

Posted: 24 Feb 2011 09:11 PM PST

Arsenal - 2011-02-25 11:34:00
Aksi Simpatik Johan Djourou
Arsenal Kreatif apa yang dilakukan bek Arsenal Johan Djourou. Demi menarik simpati fans, Djourou menawarkan dua tiket gratis menonton final Carling Cup. Caranya? Melalui situs jejaring sosial Twitter.

PNS Kejati Jambi Jalani Tes Narkoba

Posted: 24 Feb 2011 09:11 PM PST

PNS - 2011-02-25 11:32:52
PNS Kejati Jambi Jalani Tes Narkoba
PNS Sebanyak 129 PNS di lingkungan Kejaksaan Tinggi Jambi diwajibkan menjalani tes narkoba, mulai dari Kajati hingga seluruh staf, termasuk tenaga honorer.

Lagi, Satu Tersangka Cikeusik Ditangkap

Posted: 24 Feb 2011 09:11 PM PST

Ahmadiyah - 2011-02-25 11:22:00
Lagi, Satu Tersangka Cikeusik Ditangkap
Ahmadiyah Porli kembali menangkap seorang tersangka dalam kasus bentrokan berdarah antara warga dengan jemaah Ahmadiyah di Cikeusik, Pandeglang, Banten.

Presiden SBY Bertolak dari Brunei

Posted: 24 Feb 2011 09:11 PM PST

Hubungan Indonesia-Brunei Darussalam - 2011-02-25 11:05:00
Presiden SBY Bertolak dari Brunei
Hubungan Indonesia-Brunei Darussalam Presiden SBY dan Ibu Negara Ani Yudhoyono bertolak meninggalkan Brunei Darussalam menuju Tanjung Pinang, Kepri, untuk melakukan kunjungan kerja.

Komnas HAM Temui Kapolri Bahas Cikeusik

Posted: 24 Feb 2011 09:11 PM PST

Ahmadiyah - 2011-02-25 10:57:45
Komnas HAM Temui Kapolri Bahas Cikeusik
Ahmadiyah Tim Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) mendatangi Markas Besar (Mabes) Polri. Mereka ingin menanyakan penyelidikan kasus bentrokan antara jemaah Ahmadiyah dan warga Cikuesik, Pandeglang, Banten, yang menewaskan tiga orang.

Cathy Penuhi Undangan Pangeran Charles

Posted: 24 Feb 2011 09:11 PM PST

Selebritas - 2011-02-25 10:54:56
Cathy Penuhi Undangan Pangeran Charles
Selebritas Anda tentu tak asing lagi dengan aktris cantik yang satu ini, Catherine Zeta Jones. Cathy menerima penghargaan Commander of the Order dari Pangeran Charles.

Permusuhan dan Dendam Buruk Bagi Jantung

Posted: 24 Feb 2011 09:11 PM PST

Kesehatan - 2011-02-25 10:51:18
Permusuhan dan Dendam Buruk Bagi Jantung
Banyak faktor risiko yang dapat mempengaruhi kesehatan jantung Anda. Permusuhan dan dendam termasuk perilaku yang tak baik bagi jantung.

Ternyata, Makanan Beku Juga Bergizi

Posted: 24 Feb 2011 09:11 PM PST

Kesehatan - 2011-02-25 10:31:01
Ternyata, Makanan Beku Juga Bergizi
Kesehatan Makanan beku yang terkenal praktis dianggap memiliki bahan pengawet yang tinggi. Namun makanan beku ternyata memiliki jumlah gizi yang sama dengan makanan segar.

Tidak ada komentar: