Tersangka Teroris ke Aceh, Wartawan Dilarang Meliput Posted: 11 Apr 2010 09:15 PM PDT Terorisme - 2010-04-12 11:05:31 | Tersangka Teroris ke Aceh, Wartawan Dilarang Meliput | | Puluhan wartawan dilarang meliput pemberangkatan lima tersangka yang dibawa polisi ke Aceh melalui Bandara Polonia Medan. Sempat terjadi perdebatan antara puluhan wartawan dan petugas. | | |
Longsor, Gunung Bromo Terisolasi Posted: 11 Apr 2010 09:15 PM PDT Longsor - 2010-04-12 10:59:34 | Longsor, Gunung Bromo Terisolasi | | Musibah longsor terjadi di 15 titik di Probolinggo, Jatim. Akses menuju kawasan wisata Gunung Bromo tertutup. | | |
KPK Periksa Sofyan Djalil Posted: 11 Apr 2010 09:15 PM PDT Korupsi - 2010-04-12 10:47:13 | KPK Periksa Sofyan Djalil | | Mantan Meneg BUMN Sofyan A. Djalil diperiksa KPK sebagai saksi. Penyidik akan meminta keterangan untuk tersangka mantan Direktur Utama PLN Eddie Widiono. | | |
Grant: Kemenangan Pemain dan Fans Posted: 11 Apr 2010 09:15 PM PDT Semifinal FA Cup - 2010-04-12 10:25:22 | Grant: Kemenangan Pemain dan Fans | | Portsmouth menjungkirbalikkan prediksi dengan melaju ke babak final FA Cup. Di mata manajer tim Avram Grant, keberhasilan tersebut menjadi milik para pemain dan suporter klub. | | |
Rupiah Menguat Lagi Posted: 11 Apr 2010 09:15 PM PDT Kurs Rupiah - 2010-04-12 10:22:53 | Rupiah Menguat Lagi | | batalKurs rupiah terhadap dolar AS menguat mendekati angka Rp 9.000 per dolar AS. Menurut pengamat pasar uang Edwin Sinaga, kenaikan rata-rata relatif kecil. | | |
Kunjungi Haiti, Shakira Berencana Bangun Sekolah Posted: 11 Apr 2010 09:15 PM PDT Selebritas - 2010-04-12 10:19:57 | Kunjungi Haiti, Shakira Berencana Bangun Sekolah | | Penyanyi Latin asal Kolombia, Shakira mengunjungi korban bencana gempa Haiti di tenda pengungsian, di Port Au Prince guna memberikan bantuan pembangunan sekolah baru bagi anak-anak miskin. | | |
Kosta Rika Bebaskan 13 WNI Dari Perbudakan Posted: 11 Apr 2010 09:15 PM PDT Kosta Rika - 2010-04-12 10:14:10 | Kosta Rika Bebaskan 13 WNI Dari Perbudakan | | Polisi Kosta Rika membebaskan 36 orang Asia termasuk 13 Warga Negara Indonesia (WNI) dari perbudakan di atas kapal penangkap ikan berbendera asing, Minggu (11/5). Mereka dipaksa bekerja selama 20 jam per hari, diberi sedikit makanan dan dicambuk. | | |
Warga Buton Blokir Jalan Masuk Tambang Nikel Posted: 11 Apr 2010 09:15 PM PDT Unjuk Rasa - 2010-04-12 10:08:53 | Warga Buton Blokir Jalan Masuk Tambang Nikel | | Warga Kecamatan Talaga, Buton, Sultra, memblokir jalan masuk utama tambang nikel PT Arga Morini Indah. Mereka tidak mau menerima kompensasi kerugian dalam bentuk raskin. | | |
Pariwisata Thailand Rugi Miliaran Dolar AS Posted: 11 Apr 2010 09:15 PM PDT Thailand - 2010-04-12 10:02:11 | Pariwisata Thailand Rugi Miliaran Dolar AS | | Sektor pariwisata Thailand rugi sebesar 1,1 miliar dolar AS, akibat konfrontasi kaus merah dan pemerintah yang tak kunjung berhenti. | | |
Peluang Menjanjikan Bisnis Belut Olahan Posted: 11 Apr 2010 09:15 PM PDT UKM - 2010-04-12 09:57:41 | Peluang Menjanjikan Bisnis Belut Olahan | | Belut bisa jadi makanan yang tidak disukai jika mengingat bentuk dan tempat hidupnya. Padahal peluang bisnis belut sangat menjanjikan. Belum lagi manfaat belut bagi kesehatan. | | |
Tidak ada komentar:
Posting Komentar