Kamis, 11 September 2008

Liputan6 : RSS2 Feed

Liputan6 : RSS2 Feed

Tiga Warga Luka Diseruduk Banteng

Posted: 11 Sep 2008 11:15 PM CDT

Satwa - 2008-09-12 10:03:45
Tiga Warga Luka Diseruduk Banteng
Warga Banyuwangi yang terluka akibat diseruduk banteng. Tiga warga Ketapang, Banyuwangi, Jatim, luka-luka akibat diseruduk banteng. Banten liar itu memasuki permukiman diduga karena sulit memperoleh rumput akibat kawasan hutan mulai mengering.

Samak Sundaravej Dicalonkan Kembali

Posted: 11 Sep 2008 11:15 PM CDT

Thailand - 2008-09-12 10:03:10
Samak Sundaravej Dicalonkan Kembali
Tekanan kelompok antipemerintah serta pemecatan oleh Mahkamah Agung tak menghalangi Partai Rakyat Thailand mencalonkan kembali Samak Sudaravej. Sebanyak 480 anggota parlemen akan menggunakan suaranya memilih PM Thailand hari ini.

Hubungan Tak Direstui, Pemuda Panjat Menara PLN

Posted: 11 Sep 2008 11:15 PM CDT

Percobaan Bunuh Diri - 2008-09-12 10:01:02
Hubungan Tak Direstui, Pemuda Panjat Menara PLN
Petugas mengevakuasi Daryaman dari menara PLN. Daryaman mencoba bunuh diri dengan menaiki menara PLN setinggi 50 meter. Setelah lima jam berupaya, aksi nekat itu berhasil digagalkan polisi bersama warga setempat.

Dibekuk, Sindikat Narkoba Internasional

Posted: 11 Sep 2008 11:15 PM CDT

Narkoba - 2008-09-12 07:24:24
Dibekuk, Sindikat Narkoba Internasional
Heroin dan shabu  yang disita Polda Metro Jaya. Polda Metro Jaya membekuk tiga tersangka, seorang di antaranya tewas ditembak, dari berbagai lokasi di Ibu Kota. Dalam aksinya, sindikat ini memanfaatkan wanita asal Indonesia untuk menjadi kurir.

Sungai Siak Meluap, Ratusan Rumah Terendam

Posted: 11 Sep 2008 11:15 PM CDT

Banjir - 2008-09-12 07:23:56
Sungai Siak Meluap, Ratusan Rumah Terendam
Rumah warga terendam banjir, Pekanbaru, Riau. Hujan deras menyebabkan banjir di sejumlah wilayah Sumatra dan Kalimantan. Ribuan warga mengungsi karena rumah mereka terendam banjir. Lahan pertanian dan perkebuan rusak, jalur transportasi darat juga terputus.

Artis Para Pencari Tuhan Gelar Buka Puasa Bersama

Posted: 11 Sep 2008 11:15 PM CDT

Sinetron - 2008-09-12 07:23:19
Artis Para Pencari Tuhan Gelar Buka Puasa Bersama
Bakti sosial artis sinetron PPT, Bekasi, Jabar. Sejumlah artis sinetron Para Pencari Tuhan berbuka puasa bersama anak yatim piatu di Yayasan Yatim Al Haniyah, Bekasi, tadi malam. Acara ini diharapkan mampu menbangkitkan kesadaran untuk berbagi dengan sesama.

Perbasi Gelar Kejuaraan Basket Putri Asia

Posted: 11 Sep 2008 11:15 PM CDT

Basket - 2008-09-12 07:22:33
Perbasi Gelar Kejuaraan Basket Putri Asia
Ketua Perbasi Noviantika Nasution (insert). Perbasi menggelar kejuaraan basket Asia U-18 berskala internasional di Medan, Sumut, 2-9 Nopember 2008. Kompetisi ini merupakan ajang membangkitkan kembali gairah basket putri Tanah Air yang kian meredup setelah gagal tampil di Sea Games 2007.

Keong Rebus, Menu Khas Berbuka Puasa

Posted: 11 Sep 2008 11:15 PM CDT

Makanan - 2008-09-12 07:16:47
Keong Rebus, Menu Khas Berbuka Puasa
Menu khas berbuka puasa, Banyumas, Jateng. Keong rebus merupakan santapan khas warga Kabupaten Banyumas untuk berbuka puasa. Pada setiap Ramadan, para pedagang keong rebus bisa dipastikan akan mendapat untung besar karena omzet penjualan melonjak hingga 300 persen.

Berkas Novel Andreas Diserahkan ke Kejaksaan

Posted: 11 Sep 2008 11:15 PM CDT

Kasus Mutilasi - 2008-09-12 07:15:15
Berkas Novel Andreas Diserahkan ke Kejaksaan
Novel Andreas Novel Andreas dan berkas perkaranya akhirnya dilimpahkan ke Kejari Depok. Kekasih Ryan ini dititipkan ke LP Paledang, Bogor, Jabar. Novel dikenai Pasal 840 tentang pertolongan dan penadahan dalam kejahatan.

Pennetta Maju ke Perempat Final

Posted: 11 Sep 2008 11:15 PM CDT

Tenis - 2008-09-12 07:13:36
Pennetta Maju ke Perempat Final
Petenis unggulan utama masih terus melaju di turnamen Commonwealth Bank Tennis Classic di Nusa Dua, Bali. Unggulan tiga, Flavia Pennetta, dan Nadia Petrova memastikan tempat di perempatfinal setelah menaklukkan lawan-lawannya.

Tidak ada komentar: