Kamis, 30 Juni 2011

Liputan6 : RSS2 Feed

Liputan6 : RSS2 Feed


Tolak Potongan Gaji, Ratusan Ribu Guru Berdemo

Posted: 30 Jun 2011 09:16 PM PDT

Inggris - 2011-07-01 11:14:00
Tolak Potongan Gaji, Ratusan Ribu Guru Berdemo
Rencana penghematan pemerintah Inggris dengan memotong tunuangan dan gaji para pekerja di bidang layanan msyarakat memicu banyak protes.

Penyelidikan Ledakan di ATM BNI Berlanjut

Posted: 30 Jun 2011 09:16 PM PDT

Ledakan - 2011-07-01 11:09:14
Penyelidikan Ledakan di ATM BNI Berlanjut
Polisi masih menyelidiki kasus ledakan di ATM BNI di Dipati Ukur, Bandung, Jabar. Garis polisi masih terpasang mengitari TKP.

Formulir Pendaftaran Masuk SMP Jadi Rebutan

Posted: 30 Jun 2011 09:16 PM PDT

Pendidikan - 2011-07-01 11:00:46
Formulir Pendaftaran Masuk SMP Jadi Rebutan
Orangtua murid berdesak-desakan demi mendapat sebuah formulir pendaftaran dari sejumlah SMP di Kota Kediri, Jatim.

Presiden SBY Harus Buktikan Komitmen Berantas Korupsi

Posted: 30 Jun 2011 09:16 PM PDT

Korupsi - 2011-07-01 10:52:31
Presiden SBY Harus Buktikan Komitmen Berantas Korupsi
Ketua Badan Pengurus Setara Institute, Hendardi, mengatakan, Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) dan Partai Demokrat (PD) harus membuktikan komitmennya dalam mendukung pemberantasan korupsi. Hal ini menyusul penetapan Nazaruddin sebagai tersangka dalam kasus suap Sesmenpora.

Thailand dan Korsel Menangkan Kualifikasi Taekwondo

Posted: 30 Jun 2011 09:16 PM PDT

Pra Olimpiade 2012 - 2011-07-01 10:47:30
Thailand dan Korsel Menangkan Kualifikasi Taekwondo
Babak kualifikasi untuk mencapai Olimpiade 2012 mulai digelar dengan cabang olahraga Taekwondo yang akan dipertandingkan. Hasilnya, Thailand dan Korsel berhasil lolos.

Tasya Wawancara Maher Zein di Singapura

Posted: 30 Jun 2011 09:16 PM PDT

Selebritas - 2011-07-01 10:36:35
Tasya Wawancara Maher Zein di Singapura
Selebritas Usai melancong dari Vietnam, Tasya Camilla bertamasya ke Singapura. Di sana, ia mewawancarai sang idola, Maher Zein. Maher adalah penyanyi asal Swedia yang membawakan lagu bernuansa Islami.

Libur Kuliah, Afgan Kejar Jadwal Menyanyi

Posted: 30 Jun 2011 09:16 PM PDT

Selebritas - 2011-07-01 10:34:10
Libur Kuliah, Afgan Kejar Jadwal Menyanyi
Selebritas Tak terasa sudah satu semester penyanyi Afgan Syahreza kuliah di Malaysia. Saat liburan, Afgan menebus jadwal nyanyinya yang begitu padat di Jakarta.

Lady Gaga Tampil ala Panda

Posted: 30 Jun 2011 09:16 PM PDT

Selebritas - 2011-07-01 10:29:49
Lady Gaga Tampil ala Panda
Penampilan eksentrik Lady Gaga yang gemar tampil "nyeleneh" terus menarik perhatian. Kali ini, penyanyi eksentrik tersebut berdandan ala panda.

Jerman Bersedia Bantu Yunani

Posted: 30 Jun 2011 09:16 PM PDT

Yunani - 2011-07-01 10:25:35
Jerman Bersedia Bantu Yunani
Krisis Yunani semakin memprihatinkan. Jerman pun bersedia membantu negara para filusuf itu untuk membantu perekonomiannya.

Arsyad dan Neshwati Datangi Mabes Polri

Posted: 30 Jun 2011 09:16 PM PDT

Mahkamah Konstitusi - 2011-07-01 10:18:00
Arsyad dan Neshwati Datangi Mabes Polri
Mantan Hakim Konstitusi Arsyad Sanusi dan putrinya Neshawati mendatangi penyidik Badan Reserse dan Kriminal (Bareskrim) Polri di Jakarta. Keduanya akan diperiksa dalam kasus pemalsuan surat putusan MK.

Rabu, 29 Juni 2011

Liputan6 : RSS2 Feed

Liputan6 : RSS2 Feed


Gunung Berapi Jepang Kembali Meletus

Posted: 29 Jun 2011 09:38 PM PDT

Jepang - 2011-06-30 11:30:47
Gunung Berapi Jepang Kembali Meletus
Gunung berapi Shinmoe yang terletak di barat daya Jepang kembali meletus pada Rabu pagi waktu setempat, dan memuntahkan awan abu sejauh satu kilometer ke udara. Demikian yang dilaporkan situs NHK, Kamis (30/6).

Yuk, Nikmati Liburan Edukatif di Kampung Inggris

Posted: 29 Jun 2011 09:38 PM PDT

Wisata - 2011-06-30 11:28:34
Yuk, Nikmati Liburan Edukatif di Kampung Inggris
Liburan telah tiba. Sudahkah Anda menentukan tempat untuk menghabiskan masa-masa menyenangkan bersama sang buah hati? Jika belum, tempat yang satu ini patut diperhitungkan, yakni Kampung Inggris.

Polisi Tewas Dibunuh Saat Piket

Posted: 29 Jun 2011 09:38 PM PDT

Pembunuhan - 2011-06-30 11:25:57
Polisi Tewas Dibunuh Saat Piket
Seorang anggota polisi yang sedang piket di Mapolsek Bolo, Bima, NTB, tewas dibunuh santri salah satu pesantren. Korban didatangi pelaku yang berpura-pura akan memberikan laporan.

AAI Bantu Pemerintah Tangani Hukum TKI

Posted: 29 Jun 2011 09:38 PM PDT

TKI - 2011-06-30 11:15:00
AAI Bantu Pemerintah Tangani Hukum TKI
Badan Nasional Penempatan dan Perlindungan Tenaga Kerja Indonesia (BNP2TKI), Kamis (30/6) mendandatangani Kerjasama MOU dengan Asosiasi Advokat Indonesia (AAI) untuk memberikan pembelaan para Tenaga Kerja Indonesia (TKI) yang bermasalah hukum di Luar Negeri.

Dewi Perssik Umrah Bersama Keluarga Besar

Posted: 29 Jun 2011 09:38 PM PDT

Selebritas - 2011-06-30 11:13:56
Dewi Perssik Umrah Bersama Keluarga Besar
Selebritas Dewi Perssik memboyong belasan anggota keluarga beribadah umrah ke Tanah Suci Mekkah. Ini merupakan umrahnya yang kelima.

Lamborghini Aventador Tunggangan Terbaru Batman

Posted: 29 Jun 2011 09:38 PM PDT

Otomotif - 2011-06-30 11:08:55
Lamborghini Aventador Tunggangan Terbaru Batman
Supercar kini tak mau kalah mengambil peran di film layar lebar dunia bertema super hero, salah satunya adalah film Batman. Di film Batman terbaru, sebuah supercar asal Italia ikut terlibat di dalamnya.

IHSG Pagi Melesat 1,03% Imbas Positif dari Yunani

Posted: 29 Jun 2011 09:38 PM PDT

Saham - 2011-06-30 11:04:23
IHSG Pagi Melesat 1,03% Imbas Positif dari Yunani
Saham Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada awal perdagangan Kamis (30/6) pagi tercatat menguat 1,03% ke level 3869,733. Sedangkan indeks saham-saham unggulan LQ 45 pada pagi ini tercatat menguat 1,32% ke level 687,066.

Polri Tetapkan Pegawai MK Jadi Tersangka

Posted: 29 Jun 2011 09:38 PM PDT

Pemalsuan - 2011-06-30 11:00:07
Polri Tetapkan Pegawai MK Jadi Tersangka
Pemalsuan Badan Reserse dan Kriminal (Bareskrim) Mabes Polri telah menetapkan tersangka dalam kasus dugaan pemalsuan surat putusan Mahkamah Konstitusi (MK).

Pemilik Birmingham City Ditahan Polisi

Posted: 29 Jun 2011 09:38 PM PDT

Birmingham City - 2011-06-30 11:00:00
Pemilik Birmingham City Ditahan Polisi
Birmingham City Petaka buat Birmingham City. Carson Yeung yang merupakan pemegang saham terbesar dan juga Presiden The Blues ditahan kepolisian Hong Kong atas tuduhan keterlibatannya dalam pencucian uang.

Rupiah Menguat 15 Poin

Posted: 29 Jun 2011 09:38 PM PDT

Rupiah - 2011-06-30 10:54:02
Rupiah Menguat 15 Poin
Rupiah Mata uang rupiah menguat 15 poin menjadi Rp 8.600 per dolar AS dibanding posisi sebelumnya Rp 8.615. Pelaku pasar menilai positif keputusan perbaikan krisis di Yunani sehingga membuat mata uang Eropa kembali menguat.

Selasa, 28 Juni 2011

Liputan6 : RSS2 Feed

Liputan6 : RSS2 Feed


Yusril: Kapan Kejagung Mengaku Salah?

Posted: 28 Jun 2011 09:11 PM PDT

Kasus Sisminbakum - 2011-06-29 11:08:41
Yusril: Kapan Kejagung Mengaku Salah?
Mantan Menteri Hukum dan HAM Yusril Ihza Mahendra mengimbau Jaksa Agung Basrief Arief untuk menghentikan kasus Sistem Administrasi Badan Hukum (Sisminbakum) di Departemen Hukum & HAM. Apalagi Kejagung sudah dua kali melakukan kesalahan yang menyangkut Sisminbakum.

Kawawan Monyet Serang Ladang Warga

Posted: 28 Jun 2011 09:11 PM PDT

Lingkungan Hidup - 2011-06-29 11:04:50
Kawawan Monyet Serang Ladang Warga
Kawanan monyet di Rangkasbitung, Kabupaten Lebak, Banten, selama dua pekan terakhir merusak kebun milik warga. Diduga, aktivitas monyet-monyet itu merupakan akibat kerusakan habitat sekitar dan kesulitan mendapatkan makanan.

Dokter: Utha Masih Bisa Sembuh Total

Posted: 28 Jun 2011 09:11 PM PDT

Selebritas - 2011-06-29 10:51:42
Dokter: Utha Masih Bisa Sembuh Total
Penyanyi jazzy Utha Likumahuwa yang kini tengah dirawat secara intensif di Rumah Sakit Santa Maria Pekanbaru, Riau, kemungkinan akan sulit terjun kembali ke dunia tarik suara akibat sakit yang dideritanya itu. Tapi peluangnya masih limapuluh persen-limapuluh persen.

Menkeu Prancis Terpilih Jadi Direktur IMF

Posted: 28 Jun 2011 09:11 PM PDT

IMF - 2011-06-29 10:51:13
Menkeu Prancis Terpilih Jadi Direktur IMF
Menteri Keuangan Prancis Christine Lagarde telah terpilih sebagai Direktur Pelaksana baru di Dana Moneter Internasional (IMF) pada Selasa (28/6).

Tertawa Bagus untuk Otak

Posted: 28 Jun 2011 09:11 PM PDT

Kesehatan - 2011-06-29 10:47:23
Tertawa Bagus untuk Otak
Ketika kita menemukan sesuatu yang lucu, otak kita serta merta berseri-seri alias cemerlang layaknya wajah kita. Semakin lucu lelucon maka makin banyak aktivitas di otak.

NATO dan AS Tak Targetkan Khadafi

Posted: 28 Jun 2011 09:11 PM PDT

Krisis Libia - 2011-06-29 10:37:37
NATO dan AS Tak Targetkan Khadafi
Seorang penasihat hukum Presiden Amerika Serikat Barack Obama, Selasa (28/6) menyatakan bahwa AS dan NATO tidak mentargetkan Muammar Khadafi dalam serangan militernya di Libia.

Militer Bebaskan 20 Staf Medis

Posted: 28 Jun 2011 09:11 PM PDT

Bahrain - 2011-06-29 10:21:29
Militer Bebaskan 20 Staf Medis
Konflik sosial politik di Bahrain masih belum reda. Aparat pemerintah, Selasa (28/6) kembali membebaskan sedikitnya 20 orang staf medis yang ditahan berkaitan dengan aksi demonstrasi.

<i>Copy Paste</i> Data Lama, Cekal Yusril Keliru

Posted: 28 Jun 2011 09:11 PM PDT

Kasus Sisminbakum - 2011-06-29 09:59:00
<i>Copy Paste</i> Data Lama, Cekal Yusril Keliru
Kasus Sisminbakum Kejaksaan Agung (Kejagung) mengakui landasan pembuatan Surat Keputusan pencekalan berpergian keluar negeri terhadap tersangka kasus Sisminbakum, Yusril Ihza Mahendra dan Hartono Tanoesudibyo ada kekeliruan.

Tabrakan Kereta, 79 Orang Cedera

Posted: 28 Jun 2011 09:11 PM PDT

Kuba - 2011-06-29 09:43:50
Tabrakan Kereta, 79 Orang Cedera
Kuba Dua kereta bertabrakan di Provinsi Guantanamo, Kuba, Selasa (28/6) menyebabkan sedikitnya 79 orang cedera. Informasi kecelakaan itu dikatakan pejabat rumah sakit di kawasan timur negara pulau di Karibia tersebut.

Yusril Bersedia Cabut Pernyataan Kasarnya

Posted: 28 Jun 2011 09:11 PM PDT

Kasus Sisminbakum - 2011-06-29 09:28:51
Yusril Bersedia Cabut Pernyataan Kasarnya
Kasus Sisminbakum Mantan Menteri Hukum dan HAM Yusril Ihza Mahendra bersedia mencabut perkataan 'goblok' kepada Jaksa Agung Basrief Arief. Namun hal itu akan dilakukan jika Basrief meminta maaf kepadanya.

Senin, 27 Juni 2011

Liputan6 : RSS2 Feed

Liputan6 : RSS2 Feed


Petani Tembakau Antisipasi Serangan Kutu Banci

Posted: 27 Jun 2011 09:18 PM PDT

Hama - 2011-06-28 11:09:33
Petani Tembakau Antisipasi Serangan Kutu Banci
Para petani tembakau di Klaten, sibuk membersihkan lahan mereka dari hama dan serangga yang menempel di bagian batang dan daun yakni kutu banci.

Ferdinand Ingin Berwisata Kuliner di Jakarta

Posted: 27 Jun 2011 09:18 PM PDT

Manchester United - 2011-06-28 11:06:00
Ferdinand Ingin Berwisata Kuliner di Jakarta
Manchester United Palang pintu Manchester United Rio Ferdinand punya rencana begitu tiba di Jakarta. Dari kicauannya di Twitter, Ferdinand mengungkapkan keinginannya mencicipi makanan khas Indonesia.

Hang Seng Menguat Ditopang Sentimen Positif Asia

Posted: 27 Jun 2011 09:18 PM PDT

Saham - 2011-06-28 11:04:07
Hang Seng Menguat Ditopang Sentimen Positif Asia
Bursa Hong Kong Selasa (28/6) pagi naik lumayan baik. Bursa Hong Kong naik mengikuti sentiment positif yang terjadi di bursa Asia pagi hari ini.

IHSG DIbuka Menguat 0,22 Persen

Posted: 27 Jun 2011 09:18 PM PDT

Saham - 2011-06-28 10:48:09
IHSG DIbuka Menguat 0,22 Persen
Menguatnya saham-saham di bursa global memicu IHSG di BEI Selasa pagi, dibuka menguat 0,22 persen. IHSG ditutup naik 8,43 poin ke posisi 3.821,85.

Panji Gumilang Tiba Dibareskrim Polri

Posted: 27 Jun 2011 09:18 PM PDT

NII - 2011-06-28 10:40:56
Panji Gumilang Tiba Dibareskrim Polri
Pimpinan Ponpes Al Zaitun Panji Gumilang akan diperiksa sebagai saksi dalam kasus dugaan pemalsuan dokumen yang dilaporkan mantan pengurus Yayasan Pesantren Indonesia.

Soal Fabregas, Barca Bersiap Naikkan Tawaran

Posted: 27 Jun 2011 09:18 PM PDT

Barcelona - 2011-06-28 10:34:00
Soal Fabregas, Barca Bersiap Naikkan Tawaran
Barcelona Ditolak berkali-kali tidak menghentikan upaya Barcelona mengembalikan Cesc Fabregas ke Nou Camp. Tawaran baru disiapkan senilai 35 juta pound (Rp 490 miliar) dan Barca mengindikasikan keras hatinya kubu Arsenal tahun ini melunak.

Rupiah Melemah Lima Poin

Posted: 27 Jun 2011 09:18 PM PDT

Rupiah - 2011-06-28 10:32:01
Rupiah Melemah Lima Poin
Kurs mata uang rupiah terhadap dolar Amerika Serikat pada perdagangan Selasa pagi melemah lima poin ke posisi Rp 8.620 dibanding sebelumnya Rp 8.615.

Kim Kardashian Berburu Gaun Pengantin Vera Wang

Posted: 27 Jun 2011 09:18 PM PDT

Selebritas - 2011-06-28 10:31:53
Kim Kardashian Berburu Gaun Pengantin Vera Wang
Menjelang hari pernikahannya, bintang reality show Kim Kardashian memilih berburu gaun pengantin di New York.

Mobil Diesel Suzuki Gunakan Mesin Fiat

Posted: 27 Jun 2011 09:18 PM PDT

Otomotif - 2011-06-28 10:26:52
Mobil Diesel Suzuki Gunakan Mesin Fiat
Suzuki Motor Corp hari Senin (27/6) mengumumkan akan menggunakan mesin diesel 1,6 liter dari Fiat mulai tahun 2013 untuk satu model kendaraan baru mereka.

Tim Kembali Mencari Korban Perahu Tenggelam

Posted: 27 Jun 2011 09:18 PM PDT

Kecelakaan - 2011-06-28 10:22:22
Tim Kembali Mencari Korban Perahu Tenggelam
Pencarian korban perahu tenggelam aliran Bengawan Solo di Bojonegoro dilanjutkan. Saat ini tujuh orang telah ditemukan dalam keadaan tewas dan tiga lainnya masih hilang.

Minggu, 26 Juni 2011

Liputan6 : RSS2 Feed

Liputan6 : RSS2 Feed


Gelombang Laut di Bengkulu Tinggi, Nelayan Harus Waspada

Posted: 26 Jun 2011 09:04 PM PDT

Cuaca Buruk - 2011-06-27 10:55:39
Gelombang Laut di Bengkulu Tinggi, Nelayan Harus Waspada
Gelombang laut di Samudra Hindia barat Bengkulu 12 jam ke depan tingginya 2-3,5 meter sehingga berbahaya bagi perahu nelayan.

Keluarga Tak Tahu Ada Video Pancung Ruyati

Posted: 26 Jun 2011 09:04 PM PDT

TKI - 2011-06-27 10:53:00
Keluarga Tak Tahu Ada Video Pancung Ruyati
Video detik-detik eksekusi mati Ruyati beredar di YouTube dengan judul Video Pemancungan Ruyati berdurasi 1.03 menit. Mendengar kabar tersebut, pihak keluarga TKI yang dihukum pancung di Arab Saudi mengaku belum mengetahuinya.

Tarif Turun Asal Tetap Single Operation

Posted: 26 Jun 2011 09:04 PM PDT

Transportasi - 2011-06-27 10:50:55
Tarif Turun Asal Tetap Single Operation
Masyarakat setuju dengan rencana penurunan tarif tiket kereta single operation yang akan diujicobakan pada 30 Juni 2011. Namun tak sekadar turun kualitas pelayanan kereta, sistem ini pun harus diperhatikan.

IHSG Pagi Melemah 0,58 Persen

Posted: 26 Jun 2011 09:04 PM PDT

Saham - 2011-06-27 10:45:03
IHSG Pagi Melemah 0,58 Persen
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia pada perdagangan pagi ini tercatat melemah 0,58 persen ke level 3826,149. Sedangkan indeks saham-saham unggulan LQ 45 pada pagi ini tercatat melemah 0,63 persen ke level 677,181.

Stop Berbagi Kosmetik!

Posted: 26 Jun 2011 09:04 PM PDT

Gaya Hidup - 2011-06-27 10:39:59
Stop Berbagi Kosmetik!
Berbicara tentang kosmetik tak jauh-jauh dari wanita. Terkadang kaum wanita berbagi kosmetik dengan teman mereka dengan meminjamkannya.

Pagi Ini Rupiah Masih Melemah

Posted: 26 Jun 2011 09:04 PM PDT

Rupiah - 2011-06-27 10:34:56
Pagi Ini Rupiah Masih Melemah
Rupiah Kurs mata uang rupiah terhadap dolar AS pada perdagangan pagi bergerak melemah 15 poin ke level Rp 8.610 poin dibanding posisi terakhir sebelumnya Rp 8.595.

Ratusan Mahasiswa Berprestasi Dapat Beasiswa

Posted: 26 Jun 2011 09:04 PM PDT

Pendidikan - 2011-06-27 10:33:26
Ratusan Mahasiswa Berprestasi Dapat Beasiswa
Pendidikan Bakrie Center Foundation memberikan beasiswa pendidikan kepada 150 orang mahasiswa strata satu (S1) yang berprestasi secara akademis. Beasiswa untuk memberikan kesempatan bagi yang tidak mampu mengecap pendidikan lebih tinggi.

Korban Tewas Kecelakaan Pesawat Rusia Jadi 47

Posted: 26 Jun 2011 09:04 PM PDT

Rusia - 2011-06-27 10:24:48
Korban Tewas Kecelakaan Pesawat Rusia Jadi 47
Rusia Korban tewas kecelakaan pesawat di Rusia bagian utara, meningkat menjadi 47 orang setelah salah satu korban selamat meninggal karena luka-lukanya di rumah sakit.

Seniman Indonesia Meriahkan Festival Budaya Jakarta Berlin

Posted: 26 Jun 2011 09:04 PM PDT

Kesenian - 2011-06-27 10:14:15
Seniman Indonesia Meriahkan Festival Budaya Jakarta Berlin
Kesenian Seniman Indonesia yang berkarya dan berdomisili di Jerman mendapat kehormatan tampil dalam "Festival Budaya Jakarta Berlin" di studio Admiral Palast Berlin.

Pemerintah Venezuela Bantah Chavez Kritis

Posted: 26 Jun 2011 09:04 PM PDT

Venezuela - 2011-06-27 10:07:53
Pemerintah Venezuela Bantah Chavez Kritis
Venezuela Bahkan, pemimpin sayap kiri yang kerap dinilai Barat bersikap penghasut itu dinyatakan kondisinya terus membaik.

Sabtu, 25 Juni 2011

Liputan6 : RSS2 Feed

Liputan6 : RSS2 Feed


Puluhan Siswa Ikuti Sunat Massal

Posted: 25 Jun 2011 09:37 PM PDT

Liburan - 2011-06-26 11:32:00
Puluhan Siswa Ikuti Sunat Massal
Sebanyak 50 siswa dari berbagai sekolah dasar dan taman kanak-kanak di Kota Cimahi dan Padalarang, Jawa Barat mengikuti sunatan massal.

NASA: Besok Asteroid Akan Lintasi Bumi

Posted: 25 Jun 2011 09:37 PM PDT

Tekno - 2011-06-26 11:19:01
NASA: Besok Asteroid Akan Lintasi Bumi
Asteroid berukuran kecil '2011 MD' diprediksikan melintasi bumi pada tanggal 27 Juni dan tidak akan menimbulkan ancaman apapun terhadap bumi.

Rayakan HUT, Sahid buat Rekor MURI

Posted: 25 Jun 2011 09:37 PM PDT

Rekor - 2011-06-26 11:19:00
Rayakan HUT, Sahid buat Rekor MURI
Rekor Panjang kerak telor 83,80 meter tercipta dalam perayaan HUT ke-37 Hotel Grand Sahid Jaya di acara Sahid Festival 2011.

Tengok Koleksi Boot Dara Yuk...

Posted: 25 Jun 2011 09:37 PM PDT

Selebritas - 2011-06-26 11:14:43
Tengok Koleksi Boot Dara Yuk...
Selebritas Dara punya segudang koleksi sepatu boot. Kurang lebih 200 pasang sepatu memenuhi tiga lemari.

Menakertrans Akan Evaluasi BNP2TKI

Posted: 25 Jun 2011 09:37 PM PDT

TKI - 2011-06-26 11:06:38
Menakertrans Akan Evaluasi BNP2TKI
TKI Kepala BNP2TKI Moh. Jumhur Hidayat menyatakan, Undang-Undang Nomor 39 tahun 2004 tentang penempatan dan perlindungan tenaga kerja di luar negeri perlu segera direvisi.

Berbagai Hidangan Testis di Festival Testis Serbia

Posted: 25 Jun 2011 09:37 PM PDT

Kuliner - 2011-06-26 11:02:26
Berbagai Hidangan Testis di Festival Testis Serbia
Hidangan yang terbuat dari kelenjar kelamin jantan atau testis mungkin terdengar menjijikkan. Namun, di tangan seorang koki handal, hidangan ini menjadi lezat.

Hendak Berlabuh, Kapal Malah Tenggelam

Posted: 25 Jun 2011 09:37 PM PDT

Kecelakaan Kapal - 2011-06-26 10:44:55
Hendak Berlabuh, Kapal Malah Tenggelam
Kecelakaan Kapal Sebuah kapal yaang tengah berlabuh di Pelabuhan Bajoe, Kabupaten Bone, tenggelam. Meskipun tak ada korban jiwa dalam peristiwa ini, aktivitas pelayaran terganggu hingga membuat ratusan truk antre.

Terlalu Lama Duduk Tingkatkan Risiko Kematian

Posted: 25 Jun 2011 09:37 PM PDT

Info Kesehatan - 2011-06-26 10:23:03
Terlalu Lama Duduk Tingkatkan Risiko Kematian
Para peneliti di American Cancer Society menemukan bahwa duduk untuk waktu yang lama meningkatkan berbagai risiko penyakit kardiovaskular, seperti diabetes, depresi, dan obesitas.

Lomba Dayung Ala Penduduk Pesisir Selatan

Posted: 25 Jun 2011 09:37 PM PDT

Budaya - 2011-06-26 10:12:08
Lomba Dayung Ala Penduduk Pesisir Selatan
Budaya Perlombaan dayung kerap dilakukan di air tenang, tapi selaju sampan diadakan di laut berombak. Penentuan pemenang dan aturan lomba pun terbilang unik.

Lumat AS, Meksiko Jawara Concacaf

Posted: 25 Jun 2011 09:37 PM PDT

Concacaf Gold Cup 2011 - 2011-06-26 09:59:00
Lumat AS, Meksiko Jawara Concacaf
Concacaf Gold Cup 2011 Meksiko kian mengokohkan dominasinya di zona Concacaf. El Tri merengkuh gelar juara kesembilan kalinya usai melumat Amerika Serikat 4-2 (2-2) di Rose Bowl, Pasadena.